RSS

Pantai Kuwaru, adalah pantai yang terletak di sebelah timur pantai Pandansimo kabupaten Bantul Yogyakarta. Pantai dengan deretan pohon cemara dan desiran ombak dengan angin yang semilir membuat suasana pantai ini menjadi sejuk.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Menikmati Keindahan Panorama Gunung Lembu, Purwakarta



Lembu adalah sebuah gunung yang berada di Purwakarta, tepatnya di pinggir Waduk Jatiluhur. Ini adalah petualangan tentang keindahan, tentang alam yang selalu memberikan kenangan tersendiri. Mendaki gunung tidak selalu tentang menggapai puncak - puncak tertinggi, tapi bagaimana kita menikmati alam dari dekat.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Parangtritis beach

Gemuruh ombak siang itu cukup besar, itu menurutku. Tapi memang selalu demikian ombak yang menyisir pantai di deretan pantai - pantai selatan, bergemuruh memecah belah kesunyian pantai - pantai nan indah dikawasan Jogjakarta.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Galunggung dan Pesonamu

Ini adalah perjalananku tentang petualangan, tentang kesendirian dalam bercengkrama dengan alam, dengan keindahan Indonesia. Kesendirian memang terkadang kita butuhkan, menikmati perjalanan dengan menemukan hal - hal yang baru. Tapi perjalanan akan tetap indah jika dengan seseorang yang berarti dalam hidup kita, perjalanan tentang menikmati alam, perjalanan tentang berpetualang.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Aku dan Barameru Merapi

Salah satu gunung yang teraktif di Indonesia, sebuah gunung dengan ketinggian 2.913 Mdpl yang terletak di Jawa Tengah merupakan gunung favorit untuk di jelajahi oleh pendaki. Yah, Gunung Merapi. Gunung yang paling aktif di Indonesia ini menjadi tujuan baik para pendaki lokal maupun dari luar negeri. Ini adalah tentang petualangku, tentang solo mounteneerring, tentang hiking dan trekking di Gunung Merapi.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Merbabu Via Chuntel Kopeng - Selo


Ini adalah perjalanan kami, perjalanan tentang ketinggian, perjalanan tentang arti sebuah alam. Merbabu, sebuah gunung yang berada di Jawa Tengah dengan ketinggian 3.145 Mdpl, Boyolali tepatnya. Hari itu adalah H+1 Lebaran Idul Fitri tahun 2014, kami memutuskan untuk mengawali perjalanan ini. Pertigaan pasar sapi di Boyolali menjadi titik point pertemuan kami ber-enam, karena pendakian ini akan kita awalai dari Pos Chuntel Kopeng dan berakhir di Pos Selo. 2 orang dari Sragen, 2 orang dari Ambarawa dan 2 orang dari Cirebon dan Pekalongan.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Perasaan

Menikah itu bukan hanya tinggal bersama, memberi nafkah, mencukupi kebutuhan dan keperluanya tetapi hati dan perasaanya tidak ada sedikitpun. Hidup dalam ikatan pernikahan, namun tidak dalam ikatan perasaan.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Nothing Is Imposible

Dalam hidup tidak ada yang pasti, sebesar apapun usaha kita, sebesar apapun harapan kita itu tidak menjamin kita bisa mendapatkanya. Tapi tidak ada yang tidak mungkin, hidup selalu memberi petunjuk.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Sendiri

Kadang sendiri itu kita butuhkan, bukan menghindar tapi tentang arti ketenangan. Ketenangan yang kita butuhkan ketika lelah menghadapi apapun itu, ketika kita bingung apa yang harus dilakukan. Sendiri terkadang juga akan membuat kita menjadi lebih mengerti apa yang sebenarnya terjadi, bukan menyesali tapi lebih ke solusi.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Kalbu

Bingung sama yang namanya perasaan, kadang datang dengan tiba - tiba terus susah perginya. Kadang berawal dari benci terus tiba - tiba berubah jadi gak tau dan gak jelas dan nyiksa batin banget. Kadang bikin semangat, bikin kuat dan merasa gagah tapi kadang bikin males mau ngapain - ngapain.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Ku Ikuti Kehendak-Mu

Apapun, aku pasrah ya Allah, atas apa yang telah menjadi kehendak-Mu. Aku yakin semua kehendakmu dalam hidupku adalah yang terbaik untuk aku. Aku sadar, gak mungkin aku bisa merubah rencana indah-Mu yang telah Engkau tetapkan dalam Takdir. Semua rancangan - rancangan-Mu adalah yang terbaik untuk umat-Mu di dunia ini, mungkin karna aku yang gak paham aja apa dibalik rencana - rencana indah-Mu itu. Sehingga terkadang aku merasa Engkau tidak pernah mendengar doa - doaku, tidak pernah mengabulkan semua permintaanku, harapanku dan apalah yang aku inginkan. Mungkin karna aku yang belum bisa menerima rancangan - rancangan indah-Mu, yang belum paham apa dibalik semua peristiwa dalam kehidupanku. 

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Seberkas Cerita Disana

Pagi itu udara begitu sejuk, mentari bersinar dari ufuk timur memberikan kehangatan yang penuh kasih sayang tulus tanpa batas kepada alam. Burung-burung berkicauan , bernyanyi, menari bersahutan menyambut sang surya yang memberikan cahaya kehidupan bagi setiap insan. Bunga-bunga bermekaran menyambut alam yang telah menciptakan keindahan bagi dirinya yang alami, menebarkan keharumannya dengan penuh persahabatan yang sejati.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Biarkan Aku Pergi


Cinta itu seperti kupu-kupu. Tambah dikejar, tambah lari. Tapi kalau dibiarkan terbang, dia akan datang disaat kamu tidak mengharapkannya. Cinta dapat membuatmu bahagia tapi sering juga bikin sedih, tapi cinta baru berharga kalau diberikan kepada seseorang yang menghargainya. Jadi jangan terburu-buru dan pilih yang terbaik. Cinta bukan bagaimana menjadi pasangan yang "sempurna" bagi seseorang. Tapi bagaimana menemukan seseorang yang dapat membantumu menjadi dirimu sendiri.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Dalam Doa

Dalam do'a
Seribu harap terus terucap
Seribu pinta kurangkai kata

Dalam do'a
Kupasrah bukan menyerah
Kutinggal bersama tawakkal

Kuserahkan yang terjadi pasti
Setiap kehendak dari Ilahi
Dalam do'a

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Hidup adalah Pilihan

Bagi aku hidup adalah sebuah pilihan, memilih untuk bahagia atau sengsara, memilih untuk dipulihkan atau untuk menyimpan kepahitan, memilih untuk mengampuni atau untuk mendendam.

Terkadang dalam kehidupan kebahagiaan semu aku dapatkan, walaupun yang sejati tak jauh dari jangkauan. Tapi terkadang juga cinta dan kasih aku miliki, namun dendam dan amarah kadang aku alami. Persahabatan yang indah bagiku bukan impian, karena penghianatan dan kepahitan mungkin aku dapati. Mengenai bagaimana aku menjalani hidup, bagaimana aku menghabiskan waktu, bagaimana aku mencapai impian dan bagaimana aku memandang kehidupan aku menganggap kehidupan ini sebagai angin yang berhembus, banyak yang datang dan yang pergi tak dapat ditebak dan tak dapat diselami........

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS